
Adapun, pada Selasa (22/2), giliran penasehat hukum Jerinx menyampaikan pledoi.
Selanjutnya, Rabu (23/2) tanggapan terkait duplik dan replik, sedangkan Kamis (24/2), agendanya putusan pengadilan.
Seperti diketahui, Jerinx SID dilaporkan pegiat media sosial Adam Deni usai diduga melakukan pengancaman melalui media elektronik. (*)
BACA JUGA: Jerinx SID Ungkap Kegiatannya di Rumah Tahanan, Tak Disangka!
Video heboh hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News