
"Saat ini ketersediaan tempat tidur pasien Covid-19 di isoter masih sangat memadai, sehingga masyarakat yang terpapar Covid-19 untuk memanfaatkan fasilitas kesehatan tersebut," katanya.
Pemprov Kepulauan Bangka Belitung juga telah mempersiapkan beberapa hal untuk mengatasi lonjakan kasus Covid-19 gelombang ketiga.
Di antaranya adalah mempersiapkan sumber daya manusia (SDM) tenaga kesehatan, infrastruktur, alat kesehatan, obat-obatan, dan lainnya di rumah sakit dan isolasi terpusat. (Ant)
BACA JUGA: Badai Covid-19 Menyerang, PMI Tangerang Lakukan Langkah Cerdas
Jangan lewatkan video populer ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News