
"Jadi, kami mengimbau kepada masyarakat agar betul-betul melihat perkembangan situasi saat ini. Hal itu dilakukan supaya kita semua memilikin empati dan kepedulian dengan meningkatnya jumlah positif korban omicron," imbuhnya.
Sebagaimana diketahui, data penyebaran covid-19 jenis omicron mengalami peningkatan.
Juru Bicara Vaksinasi Covid-19 Kementerian Kesehatan (Kemenkes) Siti Nadia Tarmizi mencatat pada Rabu (2/2/2022), kasus positif varian Omicron sebanyak 2.980 kasus. (*)
BACA JUGA: Shandy Aulia Sambangi Polda Metro Jaya, Simak Pengakuannya!
Simak video pilihan redaksi berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News