
Selain itu, untuk mengantisipasi puncak Covid-19 varia Omicron yang diprediksi meningkat pada Februari-Maret mendatang, masyarakat diminta harus tetap taat akan prokes dan segera melakukan vaksin booster.
"Anak-anak umur 6 -11 tahun semoga 2 minggu lagi sudah selesai. Sekarang baru 75 persen, saya sudah perintahkan seluruh kepala sekolah, mana anak yang belum divaksin panggil ke sekolah lalu divaksin," kata Rudi. (*)
Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News