
"Pemerintah sudah mempersiapkan untuk vaksin booster. Beberapa yang sudah mendapatkan EUA dari Badan POM yaitu Sinovac, CoronaVac, Pfizer, AstraZeneca, Moderna, dan Zifivax," ungkap dia.
Airlangga turut menyebutkan, beberapa jenis vaksin seperti vaksin Merah Putih Universitas Airlangga (Unair) telah memasuki tahap uji klinik.
"Kemudian juga terkait perkembangan vaksin Nusantara ini juga tentunya akan terus didorong," tandasnya.(ast/jpnn)
BACA JUGA: Makin Aman, 27 Daerah Sumut Penuhi Syarat Vaksinasi Anak
Jangan lewatkan video populer ini:
Artikel ini sudah tayang di JPNN.com dengan judul: Berita Terkini Capaian Vaksinasi Indonesia, Menkes Berbagi Kabar Membanggakan
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News