
"(Kalau kata Gus Dur) Gitu aja kok repot," katanya.
Seperti diketahui, Peringatan Haul Ke-12 Presiden Indonesia Keempat Abdurachman Wahid atau Gus Dur di gelar pada Kamis malam (30/12).
Haul Gus Dur kali ini serentak digelar di empat titik, yakni kediaman pribadi Gus Dur di Ciganjur, Pondok Pesantren Tebuireng, Kedutaan Besar Indonesia di Berlin, dan Peace Village Yogyakarta.(*)
BACA JUGA: Pelayanan Publik di Kepri Predikat Tertinggi di Indonesia
Video heboh hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News