
Dia menjelaskan, tumpukan sampah terjadi akibat tingginya volume aktivitas di Rusun tersebut.
“Jumlah PMI yang masuk ke Batam dan ditempatkan di Rusun itu mencapai ribuan orang. Maka terjadilah peningkatan volume sampah,” kata dia.
Meski tidak menyangkal terjadi penumpukan sampah di Rusun lokasi karantina PMI itu, Faisal mengaku menyayangkan persoalan itu sampai diunggah di medis sosial. (*)
BACA JUGA: Dua Rusun di Jakarta Timur Jadi Tempat Isolasi Pasien Covid-19
Simak video berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News