Pak Ma'ruf Amin Sampaikan Kabar Buruk, Semua Mohon Simak Ini

Pak Ma'ruf Amin Sampaikan Kabar Buruk, Semua Mohon Simak Ini - GenPI.co
Pak Ma'ruf Amin Sampaikan Kabar Buruk, Semua Mohon Simak Ini (Foto: Setwapres)

GenPI.co - Wakil Presiden Ma'ruf Amin blak-blakan membawa kabar kurang sedap setelah covid-19 varian Omicron muncul di Indonesia.

Ma'ruf Amin menyatakan, bahwa pemerintah akan memperketat Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) di daerah-daerah.

Hal tersebut diungkapkan Ma'ruf Amin di sela-sela Kongres Persatuan Insinyur Indonesia di Bali, Jumat (17/12/2021).

BACA JUGA:  Air Rebusan Daun Pepaya Khasiatnya Dahsyat, Bikin Terbelalak

Setelah varian Omicron terdeteksi di Indonesia. Ma'ruf Amin mengungkapkan, bahwa pemerintah juga membuka peluang untuk tidak menurunkan level PPKM di masing-masing daerah hingga Januari 2022 mendatang.

"Memperketat pelaksanaan PPKM di daerah sesuai dengan levelnya. Level ini kan bisa naik turun," jelas Ma'ruf Amin.

BACA JUGA:  Air Rebusan Daun Kemangi Bikin Penyakit Diabetes Ambrol, Dahsyat

"Oleh karena mungkin sampai dengan tahun baru, sampai dengan Januari, itu tidak akan ada yang diturunkan," tegasnya.

Ma'ruf Amin menyebutkan, tingkat PPKM di daerah juga dapat dinaikkan sesuai kondisi daerah tersebut.

BACA JUGA:  Air Rebusan Serai Campur Daun Jeruk Nipis Khasiatnya Dahsyat, Wow

"Diketatkan, walaupun tidak di level tiga, tapi bisa dilakukan pengetatan dan PPKM," jelas Ma'ruf Amin.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya