
Sekretaris Daerah Dharmasraya, Adlisman menyebut ketika peristiwa PDRI, satu titik di Sungai Dareh Dharmasraya menjadi tempat pertemuan pejuang daerah.
Tempat yang disebut pasanggrahan itu saat ini masih ada, namun butuh dilakukan pemugaran kembali.
"Kami mendorong upaya pemugaran tersebut sebagai salah satu langkah untuk mewujudkan wacana wisata sejarah PDRI di Sumbar," ujarnya.
BACA JUGA: Komunitas PENA, Tempat Asyik untuk Belajar Menjadi Penulis
Pada etape selanjutnya, pebalap akan dilepas di Sumpur Kudus, Sijunjung yang juga merupakan salah satu titik penting sejarah PDRI. (ANT)
Jangan lewatkan video populer ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News