Menguak 4 Mitos Gunung Semeru, Tempat Bersemayam Para Dewa

Menguak 4 Mitos Gunung Semeru, Tempat Bersemayam Para Dewa - GenPI.co
Gunung Semeru di Lumajang, Jawa Timur. Foto: Antara

GenPI.co - Gunung Semeru mengalami aktivitas vulkanik yang ditandai muntahan awan panas dan lahar dingin di Lumajang, Jawa Timur, Sabtu (4/12).

Kepala Pusat Data Informasi dan Komunikasi Kebencanaan Badan Nasional Penanggulangan Bencana Abdul Muhari menjelaskan erupsi gunung berketinggian 3.676 sudah terekam sejak Tahun 1818.

Gunung yang memiliki ketinggian 3.676 mdpl ini, dipercaya sebagai tempat tinggal dewa-dewa. Dihimpun dari berbagai sumber, berikut ini mitos yang melegenda dari Gunung Semeru. Yuk simak!

BACA JUGA:  Geolog Sebut Aktivitas Gunung Semeru Meningkat Sejak 1 Desember

1. Tempat Bersemayam Para Dewa Puncak

Gunung Semeru dipercaya sebagai tempat bersemayamnya para Dewa Hindu dan menjadi penghubung antara Bumi dan Kahyangan.

BACA JUGA:  2 Kali Terdengar Ledakan, Pencarian Korban Semeru Tersendat

Masyarakat Hindu melakukan upacara sesaji kepada dewa-dewa di Gunung Semeru setiap 8-12 tahun, saat mereka menerima suara gaib dari dewa-dewa di Mahameru.

2. Dibawa Dewa Brahma dan Dewa Wisnu

BACA JUGA:  Dengan Secuil Asa, Lenny Bergelut dengan Awan Panas Gunung Semeru

Salah satu mitos menyebutkan, Gunung Semeru dipercaya sebagai bagian puncak dari Gunung Meru di India yang dibawa oleh Dewa Brahma dan Dewa Wisnu ke Tanah Jawa untuk dijadikan pasak bumi.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya