
Tidak hanya itu, Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemenpan RB) memberikan nilai plus atas terobosannya memberantas pungutan liar.
"Tetapi kami mau cari nilai AA ini, soalnya belum dapat ini, karena selama ini kami baru dapat A," tuturnya.(cuy/jpnn)
Simak video berikut ini:
Artikel ini sudah tayang di JPNN.com dengan judul: Ganjar Pranowo Kesal Masih Ada Praktik Pungli, Bisa Capai Rp3 Miliar
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News