
Sementara itu, mantan anggota KPK Lakso Anindito membeberkan ada masalah independensi dalam pengambilan kebijakan publik oleh kabinet Indonesia.
Pasalnya, pengambilan kebijakan dipengaruhi oleh kepentingan oligarki.
“Pengambilan kebijakan itu seharusnya didasari pada kepentingan publik dan konstitusi yang ada,” tuturnya. (*)
BACA JUGA: PSI Bongkar Kejanggalan Formula E, Pantas KPK Usut Dugaan Korupsi
Simak video pilihan redaksi berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News