Risma Beberkan Beda Kendala Bencana di Daerah dan DKI Jakarta

Risma Beberkan Beda Kendala Bencana di Daerah dan DKI Jakarta - GenPI.co
Risma beberkan beda kendala bencana di daerah dan DKI Jakarta (Foto: Chelsea Venda/GenPI.co)

Dengan demikian, ketika ada daerah yang mengalami bencana, akses bantuan bisa cepat sampai tanpa terkendala oleh akses jalan putus atau jembatan hanyut.

"Itu, saya kira semua daerah harus punya (buffer stock)," katanya.

Risma mengatakan, pihaknya tengah gencar membangun sejumlah buffer stock di berbagai daerah.

BACA JUGA:  Utang Formula E Terkuak, Banjir Jakarta Jadi Sorotan Tajam

Mulai dari Pacitan, Luwu, Trunyan, Melawi, dan daerah lainnya.

"Jadi, kalau ini sudah disiapkan, insyaallah tidak perlu ada takut kelaparan lagi (saat bencana)," katanya. (*)

BACA JUGA:  Banjir Jakarta Hari Ini: Lihat, Warga Kesusahan Banget

Simak video berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya