Bukhori PKS Bawa Angin Segar Buat Calon Jemaah Haji Indonesia

Bukhori PKS Bawa Angin Segar Buat Calon Jemaah Haji Indonesia - GenPI.co
Anggota Komisi VIII DPR RI Bukhori Yusuf. Foto: Instagram @bukhori

Tantangan lainnya adalah terkait persoalan vaksin booster maupun isolasi dan biaya karantina.

Lebih lanjut, Bukhori menyampaikan bahwa pembangunan infrastruktur di Mekkah memungkinkan untuk menampung lebih banyak jemaah haji.

Perkembangan tersebut diharapkan bisa memberi dampak pada bertambahnya kuota haji Indonesia sehingga bisa memangkas daftar tunggu haji di dalam negeri.

BACA JUGA:  Dana Informasi Pembatalan Haji Tembus Rp 21 Miliar, DPR Melongo

“Kami berharap kuota haji kita bertambah dari 200 ribu menjadi dua atau tiga kali lipatnya. Walhasil, ini bisa mengurangi daftar tunggu jemaah kita yang sebelumnya antara 25 sampai 35 tahun, maka bisa dipersingkat,” ujar Bukhori. (mrk/jpnn)

Simak video menarik berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya