Hipnoterapi Makin Diminati, Standarnya Sudah Diakui Pemerintah

Hipnoterapi Makin Diminati, Standarnya Sudah Diakui Pemerintah - GenPI.co
Perkumpulan Komunitas Hipnotis Indonesia (PKHI). Foto: PKHI

Menurut Avifi, keilmuan hipnotis sudah banyak diajarkan di masyarakat dengan standar yang sudah diakui pemerintah.

Di antaranya ialah standar kompetensi kerja khusus (SKKK) juru hipnotis dan hipnoterapis untuk lembaga pelatihan kerja (LPK) di lingkup Kemenaker.

PKHI pun sudah memiliki Lembaga Sertifikasi Profesi Kompeten Hipnotis Indonesia (LSP KHI) dengan lisensi dari BNSP.

BACA JUGA:  Komunitas Kartu Tarot Membantu Kesejahteraan Jiwa Masyarakat

Saat ini kepengurusan organisasi PKHI di Indonesia sudah ada di 34 DPW/provinsi dan 222 DPD/kota/kabupaten.

“Anggota PKHI berasal dari berbagai latar belakang, seperti tokoh agama, para profesional, seperti dokter, TNI/Polri, guru/dosen, pengusaha, birokrat, dan ibu rumah tangga,” ujar Avifi. (*)

BACA JUGA:  Berkah Bulan Oktober, Rezekinya Bisa Bikin 4 Zodiak Kaya Mendadak

Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya