Heboh Perampasan Poster Jokowi, SIGMA: Demokrasi Harus Dijaga

Heboh Perampasan Poster Jokowi, SIGMA: Demokrasi Harus Dijaga - GenPI.co
Presiden Jokowi. Foto: ANTARA

"Jadi, kami minta penegak hukum siapa pun itu, dijaga amanat demokratisasi dalam menegakkan aturan," katanya.

Seperti diketahui, belakangan publik menyoroti perampasan poster yang dibentangkan seorang pria di Blitar saat Jokowi berkunjung ke tempat tersebut.

Poster tersebut bertuliskan "Pak Jokowi Bantu Peternak Beli Jagung dengan Harga Wajar".

BACA JUGA:  Peternak Ditangkap karena Poster Jokowi, Pengamat Seret Iwan Fals

Masih segar diingatan soal perampasan itu, aksi serupa terjadi lagi di Solo.

Sejumlah mahasiswa ditangkap karena membentangkan poster saat Jokowi memasuki area kampus UNS.(*)

BACA JUGA:  Peternak Ditangkap karena Poster Jokowi, Tokoh NU: Berlebihan

Heboh..! Coba simak video ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya