Mensos Risma Kembangkan Sentra Kreasi Atensi, Sangat Bermanfaat

Mensos Risma Kembangkan Sentra Kreasi Atensi, Sangat Bermanfaat - GenPI.co
Menteri Sosial Tri Rismaharini. (Foto: Dok. Kemensos)

Secara pribadi, Mensos Risma juga memberikan bantuan Mesin Jahit sebanyak 2 unit untuk Lembaga Kesejahteraan Sosial (LKS) Kumala, 3 unit untuk LKS Swara Peduli, 4 unit untuk LKS Balarenik, 2 unit untuk LKS KPIM, 2 unit untuk LKS ERBE, 2 unit untuk LKS KDM dan 20 unit untuk Himpunan Wanita Disabilitas Indonesia (HWDI). 

Mesin jahit tersebut akan digunakan oleh penerima manfaat binaan LKS-LKS.(*)

Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya