
"Masyarakat diharapkan tetap menerapkan protokol kesehatan serta melakukan vaksinasi,” ucapnya.
Dari 29 kabupaten dan kota di Papua, tercatat 19 kabupaten dan kota yang warganya terpapar Covid-19, yaitu Kota dan Kabupaten Jayapura, Mimika, Merauke.
Kemudian, Jayawijaya, Lanny Jaya, Puncak, Puncak Jaya, Merauke, Boven Digoel, Mappi, Asmat, Biak, Kepulauan Yapen, Tolikara, Nabire, Supiori, Pegunungan Bintang dan Kabupaten Yahukimo. (ant)
BACA JUGA: Tingkat Kematian Akibat Covid-19 di Papua Tinggi, Ini Penyebabnya
Video populer saat ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News