
Sementara itu Ma’ruf menuturkan, pihaknya juga akan mendorong produk halal sehingga menjadi andalan global. "Wisata kuliner halal kita sudah ditetapkan nomor satu di dunia. Kita akan fokus dan konsentrasi disini, dimana kita terus mengembangkan pusat wisata kuliner halal di setiap daerah,” jelas Ma’ruf.
Simak juga video ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News