
“Kami pikir, teknologi ini menawarkan peluang bagi masyarakat Indonesia agar bisa terbebas dari ancaman DBD,” katanya, dalam keterangan tertulisnya, Jumat (11/6).
Co-Principal Investigator penelitan yakni Prof. Cameron Simmons dari Monash University mengatakan hasil penelitian ini menunjukkan dampak signifikan metode Wolbachia.
“Ini terobosan menggembirakan dari Wolbachia. Sebuah teknologi baru yang aman, tangguh, dan manjur untuk pengendalian dengue, yang dibutuhkan masyarakat global,” ucapnya. (*)
BACA JUGA: Kendalikan DBD, Ribuan Telur Nyamuk ber-Wolbachia Disebar
Video viral hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News