
Seperti diketahui, apabila rencana seleksi CPNS dan PPPK berjalan lancar, pengumuman seleksi akan dimulai pada 30 Mei hingga 13 Juni 2021. Lalu dilanjutkan dengan pendaftaran seleksi pada 31 Mei hingga 21 Juni 2021.
BACA JUGA: Soal Kebijakan Afirmasi Seleksi PPPK, Lagi-lagi Honorer Kecewa
Sebelumnya, Plt Asisten Deputi Perencanaan dan Pengadaan SDM Aparatur Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemenpan RB) Katmoko Ari mengatakan, jadwal pendaftaran seleksi CPNS dan PPPK 2021 dimulai akhir Mei sampai penetapan NIP bagi yang lolos seleksi di Desember 2022.
Dirinci, pengumuman seleksi dijadwalkan 30 Mei hingga 13 Juni 2021.
Sementara itu, pendaftaran seleksi dilakukan mulai 31 Mei hingga 21 Juni 2021. (*)
Kalian wajib tonton video yang satu ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News