
Nama tradisi ini diambil dari kata ‘gara’ dalam bahasa Khaliji (Arab Teluk), yang merupakan bunyi jika dua benda dibenturkan.
Anak-anak merayakan Garangao (foto: Youtube)
Pesta Lentera
Fanous atau lentera akan menghiasi malam Ramadhan di Mesir. Ribuan lentera warna warni yang dihias dengan cantik dengan akan menerangi malam Ramadhan di berbagai sudut kota.
Konon tradisi ini dimulai sejak 969 masehi, saat warga Mesir menyambut kedatangan Khalifah Moezz Eddin Allah ke Kairo dengan menyalakan ratusan lentera.
Perayaan ini lalu berlanjut, dan menjadi bagian dari Ramadhan di Mesir sampai sekarang.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News