
Salam dan penghormatan Prabowo pun berada di puncak tertinggi. Semua tulus dipersembahkan kepada seluruh prajurit Satuan Hiu Kencana.
“KRI Nanggala-402, kami titipkan kedaulatan laut Indonesia kepada kalian. Selamat jalan. Selamat berlayar menuju keabadian,” tulis Prabowo dalam ucapan dukanya. (*)
Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News