Jangan Disepelekan, 5 Khasiat Rambut Jagung Ternyata Luar Biasa!

21 Maret 2021 08:40

GenPI.co - Rambut jagung sering dianggap sebagai sampah dan tidak memliki manfaat. 

Padahal, rambut jagung sebenarnya memiliki banyak khasiat untuk kesehatan.

BACA JUGA: Ternyata Kulit Buah & Sayur Ini Manfaatnya Dahsyat Buat Kesehatan

Bahkan, rambut jagung juga bisa digunakan untuk mengatasi penyakit mematikan.

Untuk mengatasi berbagai masalah kesehatan, rambut jagung bisa diolah menjadi teh.

Dilansir dari berbagai sumber, berikut 5 khasiat rambut jagung untuk kesehatan.

1. Menurunkan gula darah

Nutrisi dari rambut jagung berkhasiat untuk menurunkan kadar gula darah di dalam tubuh.

Maka dari itu, rambut jagung sangat disarankan untuk dikonsumsi penderita diabetes.

2. Mencegah infeksi saluran kemih

Minum teh rebusan rambut jagung secara rutin bisa mencegah infeksi pada saluran kemih.

Sebab, nutrisi yang ada di dalam rambut jagung mampu membunuh bakteri penyebab infeksi.

3. Mencegah gagal ginjal

Nutrisi yang ada di dalam rambut jagung mampu melancarkan urine dalam tubuh.

Maka dari itu, rambut jagung juga sering digunakan dalam pengobatan untuk mengatasi dan mencegah gagal ginjal.

4. Menurunkan tekanan darah

Minuman herbal dari rambut jagung berkhasiat mengurangi tekanan darah secara bertahap.

Maka dari itu, minuman dari rambut jagung sangat baik untuk penderita tekanan darah tinggi.

BACA JUGA: Jangan Makan 5 Buah Ini Sebelum Minum Obat, Dampaknya Mengerikan!

5. Mengurangi rasa sakit

Rambut jagung memiliki sifat anti-inflamasi dan alkali yang mampu meredakan rasa sakit di persendian.

Tak hanya itu, rambut jagung juga bisa mengurangi rasa sakit akibat peradangan. (*)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Redaktur: Yasserina Rawie

BERITA TERPOPULER

BERITA TERKAIT

Copyright © 2025 by GenPI.co