4 Alasan Pria Lebih Memilih Diam Saat Marah

21 Agustus 2020 21:20

GenPI.co - Bukan hal yang mudah bagi pria menahan amarahnya saat kecewa dengan seseorang yang dicintainya.

Ia lebih baik memilih diam dan tak bersuara, saat tahu bahwa dirinya sedang marah dan tak ingin diganggu.

Dilansir dari, youtango ada beberapa alasan mengapa pria bersikap demikian. Sangat berbeda dengan wanita yang cenderung meledak saat marah dan kecewa.

1. Tak ingin lepas kendali

Pria memikirkan jangka panjang saat tahu dirinya merasa marah dan kecewa. Ia tak ingin lepas kendali dan membuatmu terluka.

2. Menenangkan diri

Dengan menenangkan dirinya, ia merasa lebih kuat dan sabar. Ia ingin membuktikan bahwa dirinya adalah seorang pria dewasa.

BACA JUGA: Ada Dewa Emosi, Marah-marah Sulit DIhindari

3. Ngga mau bertengkar

Pria dewasa lebih memilih diam ketika marah dan memperpanjang urusan. Ia juga tak suka berdebat apalagi harus beradu mulut dengan pasangannya.

BACA JUGA: Wanita Marah Sama Pasangannya Dapat Dilihat dari Golongan Darah

4. Menghargai pasangannya.

Pria bila kesal akan menunjukkan emosinya yang bisa dua kali lipat dan meluap. Maka daripada ia marah, ia memilih diam dan berusaha menghargai pasangannya untuk tidak emosi.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Redaktur: Landy Primasiwi

BERITA TERPOPULER

BERITA TERKAIT

Copyright © 2025 by GenPI.co