Ketahui 3 Ciri Teman Mulai Suka Kekasihmu, Nomor 2 Waspada

10 Februari 2020 04:09

GenPI.co - Hubungan asmara yang sudah terjalin lama bisa tiba-tiba kandas dengan hadirnya orang ketiga.

Terlebih, teman dekat menjadi penyebab retaknya sebuah kesetiaan dalam pondasi hubunganmu. Lantas apa yang harus kamu lakukan?

Sebelum terjadi, berikut ini ketahui ciri-cirinya terlebih dahulu :

1. Temanmu mulai sering bertanya kabar kekasihmu

Bertanya sesekali kabar kekasih adalah hal lumrah. Tapi bila sering bertanya, baik whatsapp ataupun telepon patut dicurigai.

Hindari untuk tak selalu menceritakan hubunganmu terlalu dalam kepada teman yang dianggap menikungmu dari belakang.

Ia akan mencari informasi sebagai mestinya untuk memastikan bila hubunganmu sedang tidak baik.

Bisa jadi, Ia akan memasuki hubungan ketika kalian sedang tidak baik.

BACA JUGA : Rahasia untuk Membuat 4 Zodiak Ini Jadi Pasangan Romantis

2. Temanmu mulai sering mengajak pergi makan bertiga dengan kekasihmu.

Tanpa disadari, temanmu yang tidak biasanya pergi bersama tiba-tiba mengharuskanmu membawa pasangan untuk pergi makan di sebuah restoran.

Lihat dan coba selidiki melalui eye contact antara kekasih dan temanmu, apakah ada gelagat mencurigakan seperti grogi bila bertemu.

Waspada, untuk tak meninggalkan kekasihmu berdua dengan temanmu ketika sedang memesan makanan.

Bisa jadi, mereka akan melakukan kode yang kamu tidak tahu.

BACA JUGA : 3 Kiat Mengembalikan Keintiman Anda Bersama Pasangan

3. Temanmu jarang dihubungi dan kekasihmu pun juga

Kalau biasanya, sering pergi bersama dan tiba-tiba mereka berdua tak bisa dihubungi. Bisa jadi mereka berdua sedang menutupi hubunganmu.

Gelagat yang aneh berikutnya, bisa kalian coba ketika kekasihmu yang tidak biasanya me-nonaktifkan telepon tiba-tiba harus terjadi. Begitu pula dengan temanmu.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Redaktur: Landy Primasiwi

BERITA TERPOPULER

BERITA TERKAIT

Copyright © 2025 by GenPI.co