3 Zodiak Cantik Alami, Murni dari Kecil Tanpa Riasan

10 September 2024 11:00

GenPI.co - Pemilik tiga zodiak ini dikenal cantik alami, murni sejak kecil tanpa riasan sama sekali.

Tidak ada yang salah bagi wanita untuk mempercantik diri dengan riasan, tetapi penting dipahami kebutuhan dan kecocokannya.

Setiap orang memiliki kontur, jenis kulit, dan warna kulit yang berbeda. Sehingga semua orang membutuhkan jenis riasan yang berbeda.

BACA JUGA:  3 Zodiak Berbahaya, Pandai Selingkuh di Setiap Kesempatan

Jika salah memilih riasan malah bisa jadi bumerang dan membuat tampilan justru terlihat berlebihan.

Namun untuk beberapa zodiak ini malah tidak membutuhkan riasan, karena memiliki kecantikan alami.

BACA JUGA:  Ramalan Zodiak Aries Cinta Sedang Bersemi, Gemini Waktunya Kencan

Berikut ini tiga zodiak ini menawan meski tanpa riasan.

1. Aquarius

BACA JUGA:  Ramalan Zodiak Leo Berbagi Cinta, Virgo Bicarakan Perasaan

Aquarius tak perlu takut keluar rumah dengan tampilan bare-face, pasalnya wajah alami dan aura natural sudah membuat mereka terlihat menawan.

Ditambah, Aquarius pandai memadupadankan gaya fashion sehingga bisa terlihat keren meskipun tampil simpel.

2. Gemini

Wanita yang dinaungi zodiak Gemini ini pada umumnya memiliki sifat feminim dan wajah cantik memukau.

Selain itu, Gemini yang berorientasi pada detail dan kerapian sangat pandai menampilkan dirinya terlihat menawan dan enak dipandang tanpa perlu berlebihan.

3. Sagitarius

Pada umumnya, wanita Sagitarius dianugerahi wajah yang cantik alami dan menawan sehingga tidak perlu polesan riasan yang tebal.

Dengan riasan sederhana justru bisa meningkatkan keindahannya dan menjadi idaman para pria.(*)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Redaktur: Cosmas Bayu

BERITA TERPOPULER

BERITA TERKAIT

Copyright © 2025 by GenPI.co