Mengenal 3 Jenis Hubungan Asmara yang Jarang Diketahui

08 Januari 2024 17:00

GenPI.co - Terdapat tiga jenis hubungan asmara yang jarang diketahui banyak orang.

Tidak banyak orang yang mengetahui bahwa dalam menjalin hubungan asmara dengan pasangan, terdapat beberapa jenis di dalamnya.

Jenis-jenis ini dibagi menjadi beberapa macam, tergantung dari kedua pasangan dalam menjalin hubungan seperti apa.

BACA JUGA:  3 Bukti Penyesalan Pria Seusai Putus Hubungan Asmara

Pasalnya, dalam menjalin hubungan tidak melulu selalu tampil mesra di hadapan umum dengan melontarkan kalimat-kalimat manja.

Terdapat juga hubungan asmara yang bisa membangun untuk menjadi lebih baik dalam kehidupan dan pengalamannya.

BACA JUGA:  4 Hal Penting yang Harus Diterapkan dalam Hubungan Asmara agar Bisa Langgeng

Berikut ini adalah tiga macam jenis hubungan asmara yang jarang diketahui banyak orang.

1. Soulmate

BACA JUGA:  3 Cara Jitu untuk Kaum Introver Menjalin Hubungan Asmara

Soulmate atau yang dikenal sebagai pasangan jiwa merupakan hubungan dalam yang terjalin di antara pasangan.

Hubungan ini terjadi berlandaskan cinta tanpa syarat yang penuh kasih dengan saling pengertian dan menghormati satu sama lain.

2. Kindred Spirits

Kindred Spirits adalah bentuk cinta yang menarik orang-orang dengan frekuensi yang sama.

Hubungan yang terjalin seperti saling menarik dengan pasangan karena banyaknya kesamaan yang dimiliki.

3. Soul Partners

Soul partner tidak hanya bisa ditemukan dalam diri pasangan, namun rasa koneksi jiwa ini bisa didapatkan dari saudara, keluarga bahkan teman.

Hal ini terjadi dimana orang-orang tersebut selalu mendukung dan membantu untuk kemajuan hidupmu.(*)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Redaktur: Cosmas Bayu

BERITA TERPOPULER

BERITA TERKAIT

Copyright © 2025 by GenPI.co