Smoothie Pisang dan Kacang, Minuman Terbaik Setelah Berolahraga

20 September 2021 05:50

GenPI.co - Smoothie pisang dan kacang adalah kombinasi minuman setelah olahraga yang paling pas.

Karena kaya akan serat, kalium dan juga vitamin B yang baik bagi tubuh.

Yogurt dan susu memberikan ekstra protein dan juga kalsium setelah berolahraga.

BACA JUGA:  Selain Lari, 3 Olahraga Paling Efektif untuk Membakar Kalori

Selai kacang juga bantu penuhi kebutuhan karbohidrat kamu yang habis setelah latihan.

Bahan yang diperlukan:

BACA JUGA:  Tak Perlu ke Gym, 4 Kelebihan Kalau Kamu Olahraga di Rumah

½ cangkir yogurt plain
½ cangkir susu
1 buah pisang
1 sendok makan selai kacang
1 genggam bayam
½ sendok teh vanila

Cara membuat:

BACA JUGA:  Sheila Sukses Bisnis Kafe Tema Olahraga Beromzet Wow

Campurkan semua bahan ke dalam blender. Haluskan sampai merata dan smoothie siap disajikan.

Kandungan gizi

Segelas 1 sajian smoothie ini dalam gelas menyajikan energi sebasar 249 kkal, 12 gram protein, 45 gram karbohidrat, 29 gram gula, 3,5 gram lemak. (hellosehat)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Redaktur: Irwina Istiqomah

BERITA TERPOPULER

BERITA TERKAIT

Copyright © 2025 by GenPI.co