Hindari 3 Tanaman Ini Bikin Sial di Rumah

03 Juni 2020 13:47

GenPI.co - Memilih tanaman untuk di rumah jangan asal-asalan. Sebab, ada yang berdampak memberikan kesan positif dan negatif.

Memang percaya tidak percaya tanaman punya dua sisi seperti itu. Tapi nyata sudah diyakini sejak lama pemilihan tanaman di rumah dapat berdampak untuk kehidupan.

BACA JUGA: Kisah Perjuangan dan Inspirasi BJ Habibie

Beriku ini GenPI.co beberkan informasinya tiga jenis tanaman yang sebaiknya tidak ada di area rumah berdasarkan sumber yang telah dilansir.

1. Pohon Kapuk

Berdasarkan filosofi feng shui dan Vastu Shastra, pohon kapas akan memberikan dampak sial, jika ada di area rumah lantaran mudah berdebu dan kotor. Kotoran itu diyakini menjadi sumber dari kemiskinan dan kemalangan andaikan terus dibiarkan.

2. Pohon Kaktus

Pohon kaktus sering dianggap pohon membawa kesialan. Seperti menurut Islam karena tanaman itu berduri dan tumbuh di lingkungan yang minim air. Sedangkan kalau kata feng shui dan Vastu Shastra dianjurkan tanaman ini jangan dipelihara. Sebab, dapat mendatakan konflik dalam keluarga.

BACA JUGA: Jika Putus Cinta, 3 Zodiak Ini Gampang Stres dan mau Bunuh Diri

3. Pohon Pepaya

Pohon pepaya dipercaya dapat mendatangkan energi buruk di rumah. Konon katanya pohon itu adalah tempat kesukaan makhluk gaib. Jika pohon pepaya ditanam di depan rumah akan mendatangkan malapetaka. Yakni anggota keluarga mengalami sakit ataupun kerugian usaha.(*)
 

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Redaktur: Cahaya Reporter: Andri Bagus Syaeful

BERITA TERPOPULER

BERITA TERKAIT

Copyright © 2025 by GenPI.co