GenPI.co - Jaman sudah demikian maju, namun perempuan masih dianggap remeh dalam masryarakat. Gerakan untuk mengangkat harkat dan martabat kaum hawa ini banyak kali dilakukan,kampanye mengenai Sisterhood Empowerment.
Kampanye ini digagas oleh brand tempat minum, LOCK&LOCK bersama dengan Lazada dan seorang ilustrator perempuan, Dian Puspitasari. Kampanye ini akan diwujudkan melalui botol minum yang dipenuhi oleh beberapa stiker penuh motivasi.
BACA JUGA: Hanya Pecundang yang Berkubang dalam Kegagalan, Ayo Bangun!
Dirilis tanggal 27-29 Februari, kampanye ini untuk memperingati Women’s International Day yang diperingati pada 8 Maret mendatang. Tujuan untuk menginspirasi para wanita konsumen Lazada sebagai market place.
“Sisterhood Empowerment juga diartikan sebagai pemberdayaan sahabat perempuan agar sama-sama saling menguatkan,” ujar Artini Asputri, Public Relation LOCK&LOCK, Kamis (20/2).
Melali ilustrator muda Dinda Puspitasari Sisterhood Empowerment dikampanyekan melalui gambar-gambar lucu berupa sticker yang dapat ditempel di tumbler.
Sosok Dinda dipilih karena dipercaya dapat menjadi inspirasi para perempuan Indonesia. Ia juga memberikan semangat positif kepada semua perempuan khususnya para pelanggan kedua brand di atas. (*)
BACA JUGA: Rahasia Aplikasi Makeup pada Kulit Kering Agar tidak Crack
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News