GenPI.co - Lima berita terpopuler hari ini berisi antara lain tentang vaksinasi dosis ketiga, Sahroni, Anies Baswedan, Maria Vania, Timnas Indonesia
1. Tarif Vaksinasi Dosis Tiga
Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin mengatakan vaksinasi dosis ketiga atau booster mulai Januari 2022 akan dikenakan biaya alias bayar.
Menurut Budi, Kemenkes tengah mematangkan besaran tarif yang akan dipatok berada pada kisaran yang cukup murah.
BACA SELENGKAPNYA: Vaksinasi Dosis Tiga Dikenakan Biaya, Nih Harganya
2. Sahroni Sebut Nama Anies Baswedan
Politikus Partai NasDem Ahmad Sahroni akhirnya menanggapi soal adanya segelintir pihak yang tidak suka terhadap dirinya menjadi ketua pelaksana Formula E.
Sahroni justru menjawab dengan santai bahwa hal itu merupakan sesuatu yang wajar.
BACA SELENGKAPNYA: Ucapan Sahroni Sungguh Tak Disangka, Sebut Nama Anies Baswedan
3. Timnas Indonesia Bantai Malaysia
Menggila di depan puluhan ribu pendukungnya, Timnas Indonesia berhasil bantai Malaysia habis-habisan.
Aksi pembantaian Timnas Indonesia atas Malaysia itu terjadi dalam laga persahabatan pada Selasa, 6 September 2016 silam
BACA SELENGKAPNYA: Menggila, Timnas Indonesia Bantai Malaysia Habis-habisan
4. Maria Vania Buka-bukaan
Aktris cantik Maria Vania mengaku memilih pria yang jago ketika berhubungan di ranjang.
Meskipun demikian, dia tidak menjadikan hal tersebut sebagai kriteria utama.
BACA SELENGKAPNYA: Maria Vania Buka-bukaan, Pelan-Pelan, Ada Tekniknya
5. Ancaman Petinggi Banser
Banser tidak akan tinggal diam menghadapi para demonstran yang ingin memecah belah Nahdlatul Ulama (NU).
Kepala Satuan Koordinasi Nasional Banser Hasan Basri Sagala mengaku akan bersikap tegas kepada pihak-pihak yang mengganggu Muktamar ke-34 NU.
BACA SELENGKAPNYA: Ancaman Petinggi Banser Nggak Main-Main, Garang Banget (*)
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News