Berita Top 5: Firli Bahuri Layak Dicopot, Capres Idaman Emak-Emak

27 Mei 2021 17:30

GenPI.co - Berita top 5 hari ini berisi antara lain tentang susu beruang, Jokowi, Kapolri Listyo Sigit Prabowo, Firli Bahuri, AHY, Puan Maharani, dan Prabowo Subianto

1. Khasiat Susu Beruang Campur Madu

Susu cap Beruang punya segudang manfaat bagi siapa saja yang mengonsumsinya.

Meskipun bernama susu beruang, susu itu asli susu sapi murni. Tidak heran, susu itu begitu disukai banyak orang, apalagi rasanya yang cukup enak.

BACA SELENGKAPNYA: Dahsyat! Minum Susu Beruang Campur Madu, Khasiatnya Mencengangkan

2. Firli Bahuri Layak Dicopot

Pengamat kepolisian Sahat Dio blak-blakan menilai permintaan Indonesia Corruption Watch (ICW) kepada Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo untuk mencopot Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Firli Bahuri dari kepolisian sudah tepat.

Pasalnya, Firli adalah representasi Polri di KPK dan dia dianggap sudah melanggar perintah Presiden Joko Widodo (Jokowi) terkait nasib 75 pegawai KPK yang tak lolos tes wawasan kebangsaan (TWK).

BACA SELENGKAPNYA: Langgar Perintah Jokowi, Kapolri Listyo Harus Copot Firli Bahuri

3. Jokowi Pasang Badan

Terdapat 51 orang pegawai KPK yang tidak lolos tes wawasan kebangsaan (TWK).

Hal tersebut membuat banyak pegawai dinyatakan tak bisa bergabung dengan KPK. Tak sedikit orang yang berharap sikap bijak dari Presiden Joko Widodo (Jokowi) terkait hal tersebut.

BACA SELENGKAPNYA: Mendadak Jokowi Pasang Badan, Nggak Nyangka Sifat Aslinya Terkuak

4. Calon Presiden Dambaan Emak-Emak 2024

Lembaga Puspoll Indonesia telah merilis survei terbaru terkait sosok populer dalam Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024.

Dalam kategori elektabilitas calon presiden yang digandrungi ibu rumah tangga alias emak-emak, menempatkan empat tokoh sebagai calon terfavorit.

BACA SELENGKAPNYA: Ini 4 Calon Presiden Dambaan Emak-Emak 2024, Nomor 1 Bikin Kaget

5. Duet Prabowo-Puan Lawan Anies-AHY

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan dan Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) digadang-gadang maju dalam Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024. 

Apalagi, setelah adanya pertemuan Anies Baswedan dan AHY untuk kedua kalinya di Balai Kota DKI Jakarta, beberapa waktu lalu.

BACA SELENGKAPNYA: Duet Prabowo-Puan Lawan Anies-AHY, Pasangan Ini Lebih Unggul (*)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Redaktur: Ragil Ugeng

BERITA TERPOPULER

BERITA TERKAIT

Copyright © 2025 by GenPI.co